PEMERANAN TOKOH SINAN DALAM NASKAH LAKON PEREMPUAN SALAH LANGKAH KARYA WISRAN HADI

Rika Rika

Abstract


Perempuan Salah Langkah karya Wisran Hadi mempersentasikan perempuan Minangkabau hari ini yang mengalami keterpengaruhan pemikiran dari perempuan di luar Minangkabau yang menganut sistem patriarki. Para perempuan hari ini banyak yang ingin memperjuangkan kesetaraan haknya dengan laki-laki. Pengarang naskah menggambarkan bagaimana perempuan Minangkabau mengalami pergeseran pemahaman tentang dan fungsi perempuan di Minangkabau. Mewujudkan tokoh dan karakter Sinan dalam naskah Perempuan Salah Langkah karya Wisran Hadi penulis menggunakan metode akting Stanislavsky diantaranya rileksasi, imajinasi, satuan dan saran, konsentrasi dan ingatan emosional. Tahapan-tahapan dari metode yang dipilih, penulis mewujudkan untuk membius penonton dengan wujud nyata kehidupan yang direfleksikan tokoh Sinan melalui analisis tokoh yang terdiri dari tema, aktor, latar, hal ini dhadirkan di atas panggung dalam wujud pertunjukan yang utuh di dukung penyajian artistik, bentuk setting/Property, kostum, rias, musik, lighting.


Keywords


Tokoh Sinan; Perempuan Salah Langkah; Wisran Hadi

Full Text:

PDF

References


Dewojati, Cahyaningrum 2010. Drama Sejarah, teori, dan penerapannya, Gajah Mada University press

Dirajo Sangguno Datuk, 1987. Curaian Adat Alam Minangkabau, Pustaka Indonesia Bukittinggi.

Harimawan ,DRA.1978. Dramaturgi. Bandung: CV. Rosdakarya.

Kurniasih Zaitun, Wirma Surya, Bayu Mahendra, D. S. P. M. D. B. B. P. D. G. S.-B. (2016). No Title. PELATIHAN MENDONGENG DAN BERCERITA BAGI PELAJAR DAN GURU SE- BUKITTINGGI, 1, 31–44. Retrieved from http://journal.isi-padangpanjang.ac.id

Latif, Bandaro, 2002. Etnis dan Adat Minangkabau, Angkasa: Bandung.

Mitter, Shomit. 2002. Sistem Pelatihan Stanivlasky, Peter Brook, dan Brecht. MSPI Arti: Yogyakarta.

Riffandi Nandi, 2002. Intrkulturalisme Teater Moderen Indonesia, Perpustakaan Nasional RI.

Sahid, Nur. 2008. Sisiologi Teater. Yogyakarta : Penerit Pratista

Sitorus, D Eka, 2002. The Art of Akting, seni peran untuk Teater, Filemdan TV, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Sumarjo, jacob dan saini K.M.1994. Iktisar Sejarah Teater Barat. Bandung: percetakan Angkasa

Waluyo, J Herman. 2003. Drama Teori dan Pengajarannya. Yogyakarta: Hanindita Garaha Wijaya.

Yudiaryani, 2002. Panggung Teater Dunia,perkembangan dan perubahan Konvensi, Pustaka Gondho Suli: Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/cartj.v1i1.937

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Indexed By:

     


Creativity and Research Theatre Journal (CARTJ)

P-ISSN: 2715-5404  | E-ISSN: 2715-5412
Email: red.cartjjournal@gmail.com
Theatre Department
Institut Seni Indonesia Padangpanjang
Jln. Bahder Johan. Kel.Guguk Malintang, Kec. Padang Panjang Timur.
Kota Padangpanjang, Sumatera Barat 27128, Indonesia
Telepon: 0752 (82077) | Fax: (0752) 82803


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License