Telaah Nirmana sebagai Proses Kreatif Dalam Dinamika Estetika Visual

husni mubarat

Abstract


Nirmana sebagai ilmu dasar pokok dalam seni rupa dan desain, sesungguhnya memiliki peranan penting dalam mewujudkan karya-karya seni rupa dan desain yang bernilai estetik, karena di dalamnya mencakup unsur-unsur titik, garis, bidang, warna, tekstur dengan prinsip-prinsip pengorganisasiannya adalah keseimbangan, kesatuan, kesederhanaan, kekontrasan dan keselarasan. Akan tetapi tidak sedikit yang memahami nirmana sebagai dasar yang konstruktif dalam mengolah elemen-elemen visual sebagai bagian dari proses kreatif dan imajinatif serta bernilai estetik. Penelitian ini bertujuan untuk memberi sudut pandang ilmu nirmana sebagai sesuatu yang konstruktif sebagai dasar seni rupa dan desain. Penelitian ini menggunakan metodologi penelitian kualitatif yang bersifat penelitian terapan. Adpun landasan teori yang digunakan adalah teori formalisme, yakni suatu kajian yang fokus terhadap bentuk dan struktur seni secara objektif. Landasan teori juga didukung dengan teori-teoti esetika dan nirmana. Adapun capaian hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa eksistensi nirmana sebagai bagian dari proses kreatif, imajinatif dan esetetik merupakan dasar yang sangat konstruktif dalam melahirkan karya-karya seni rupa dan desain baik dalam bentuk dua dimensi maupun tiga dimensi. 

Keywords: nirmana; proses kreatif; estetika; visual.


Keywords


nirmana; proses kreatif; estetika; visual.

References


Adi, G. B. (2017). Dampak penggunaan warna panas dalam upaya branding suatu produk. PRODUCTUM Jurnal Desain Produk (Pengetahuan Dan Perancangan Produk), 3(2), 58. https://doi.org/10.24821/productum.v3i2.1623

Ayu, A. P. (2013). Dasar Kesenirupaan Fakultas Seni Rupa. 1.

Bahari, N. (2004). No TitleKritik Seni, wacana apresiasi dan kreasi. pustaka Pelajar.

Hendriyana, H. (2019). Rupa Dasar Nirmana (Giovanny (ed.)). Andi.

Iswandi, H., & Mubarat, H. (2019). ANALISIS INTERPRETASI PADA SPANDUK PECEL LELE KHAS LAMONGAN. Jurnal Ekspresi Seni Jurnal Ilmu Pengetahuan Dan Karya Seni, 21(1), 39–55.

Josefin, A., Damajanti, I., & Irianto, A. J. (2016). Ketidaksadaran Kolektif Akan Warna dan Bidang. Journal of Visual Art and Design, 8(1), 65. https://doi.org/10.5614/j.vad.2016.8.1.5

Kartika, D. S. (2004). Seni Rupa Modern. Rekayasa Sain.

Leo, S. (2013). Kiat Jitu Menulis Skripsi, Tesis, dan Disertasi (S. Saat (ed.); 1st ed.). Penerbit Erlangga.

Mikke Susanto. (2011). Diksi Rupa, istilah dan gerakan seni rupa.

Mubarat, H., & Iswandi, H. (2018). Aspek-Aspek Estetika Ukiran Kayu Khas Palembang. Jurnal Ekspresi Seni, 20.

Novitasari, D. (2018). Kajian Estetika Melalui Bentuk Keseimbangan Ilustrasi Durga Dengan Teknik Sablon Discharge Sederhana. Jurnal Bahasa Rupa, 1(2), 73–80. https://doi.org/10.31598/bahasarupa.v1i2.263

Puspitasari, D. G., & Darmawan, J. (n.d.). BAGI PROGRAM STUDI ANIMASI Dyah Gayatri Puspitasari ; James Darmawan. 9, 685–697.

Rohidi, T. R. (2011). Metodologi Penelitian Seni. Cipta Prima Nusantara.

Sanyoto, Sadjiman E. (2010). Nirmana elemen-elemen seni rupa dan desain. jalasutra.

Sidhartani, S. (2010). Elemen Visual dan Prinsip Desain Sebagai Bahasa Visual untuk Menyampaikan Rasa Studi Kasus : Aplikasi Elemen Visual dan Prinsip Desain pada Karya Nirmana Dwimatra. Deiksis, Vol. 2(02), 82–95. https://journal.lppmunindra.ac.id/index.php/Deiksis/article/view/396/699

Sunarto, B. (2013). Epistemologi Penciptaan Seni. Ide Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/ekspresi.v23i1.1366

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


Ekspresi Seni: Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Karya Seni 

E-ISSN 2580-2208 | P-ISSN: 1412-1662 | DOI: 10.26887/ekspresi 
Website: https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Ekspresi/index
Email: red.ekspresiseni@gmail.com | Support Contact Email: thegar.risky@gmail.com
Editor in Chief: Dr. Dede Pramayoza | Managing Editor: Saaduddin, M.Sn | Thegar Risky.S.Kom | Febri Desman, S | Elfira Roza, S.Kom
Publisher: Lembaga Penelitian Pengabdian Kepada Masyarakat  (LPPM) ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan, Kota Padangpanjang, Sumatera Barat, Indonesia 27128 | Phone: (0752) 82077 | Fax: (0752) 82803

 

 


Ekspresi Seni : Jurnal Ilmu Pengetahuan dan Karya Seni © 2017 by LPPM Institut Seni Indonesia Padangpanjang is licensed under Attribution-NonCommercial 4.0 International