IBM PEMBANGUNAN SARANA BELAJAR RUMAH CERDAS QURAN DI DESA PERAWANG DAN DESA WONOSARI PROVINSI RIAU

Nazrantika Nazrantika, Rosmida Rosmida

Abstract


Tujuan IbM Pembangunan Sarana belajar Rumah Cerdas Qur’an (RCQ) untuk memfasilitasi para remaja dan anak-anak muslim (santri) untuk belajar dalam meningkatkan keahlian membacaal-Qur’an dengan tartil, yaitu membangun sarana belajar. Metode pelaksanaan dimulai dari persiapan dengan melakukan rapat koordinasi bersama kedua mitra, penyuluhan jadwal pelaksanaan kegiatan. Hasil dari pelaksanaan IbM ini adalah kedua mitra mendapatkan sarana tempat belajar berupa Gazeebo. Desa Perawang memperoleh 1 unit gazebo ukuran 3x3m dan Desa Wonosari memperoleh 2 unit gazebo ukuran 3,5x3,5m dan 1 unit 4x6m.

Full Text:

PDF

References


Wanti, Sari, SridanEstrely,Martina. 2009. Non Profit Financial Management. www.puskripsiui.or.id.

Direktorat Riset dan Pengabdian kepadaMasyarakat. 2016. Panduan Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Perguruan Tinggi Edisi X, Kementerian Riset, Teknologi dan PendidikanTinggi




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/bt.v3i1.379

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This Journal is Indexed by: 

Batoboh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 

E-ISSN: 2599-1906 | P-ISSN: 2548-5458 | DOI: 10.26887/bt. 
Website: https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Batoboh/index
Email: batoboh@gmail.com | Support Contact Email: thegar.risky@gmail.com
Editor in Chief: Dr. Febri Yulika, S.Ag.,M.Hum | Managing Editor: Thegar Risky.S.Kom
Publisher: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat  (LPPM) ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan, Kota Padangpanjang, Sumatera Barat, Indonesia 27128 | Phone: (0752) 82077 | Fax: (0752) 82803


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License