Pelestarian Hutan Mangrove Pada Desa Wisata Green Talao Park Untuk Mencapai Pariwisata Berkelanjutan

Fernando Fasandra, Fadlul Rahman, Naufal Hibatullah, Siska Mitria Nova, Meria Eliza

Abstract


Meluasnya pemanfaatan hutan mangrove sebagai usaha tambak udang perlu mendapatkan perhatian dikarenakan hutan mangrove berfungsi untuk untuk menjaga kualitas air muara dan pesisir pantai, habitat bagi berbagai jenis ikan, udang, kepiting dan burung pantai.  Pengalihan fungsi lahan mangrove terjadi karena masyarakat pemilik lahan tidak merasakan manfaat ekonomi dari hutan mangrove. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan pada Desa Wisata Green Talao Park bertujuan untuk memanfaatkan wisata edukasi berbasis konservasi untuk mencapai pariwisata berkelanjutan sebagai alternatif kegiatan ekonomi bagi masyarakat sekitar. Kegiatan pengabdian secara umum dilakukan dengan metode: koordinasi dengan Pokdarwis, survey lokasi,  persiapan bibit mangrove, koordinasi sebelum penanaman, penanaman bibit mangrove, aksi bersih pantai. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah bertambahnya lahan hutan mangrove, mahasiswa yang terlibat mendapatkan pengalaman yang menyenangkan dengan menerapkan teori tentang pariwisata berkelanjutan, pembuatan paket wisata edukasi berbasis konservasi hutan mangrove oleh pengelola Desa Wisata Green Talao Park.

Full Text:

PDF

References


CNN Indonesia. (2022, Juli 19). 700 Ribu Hektare Hutan Mangrove Rusak, Mayoritas di Area Tambak. https://www.cnnindonesia.com/nasional/20220719152602-20-823402/700-ribu-hektare-hutan-mangrove-rusak-mayoritas-di-area-tambak.

Elviana, S., Sunarni, S., & Amir, A. (2022). PEMBERDAYAAN MASYARAKAT LOKAL DALAM PELESTARIAN HUTAN MANGROVE DI PANTAI WENDU KABUPATEN MERAUKE. DIPAMAS. http://ojs.poltesa.ac.id/index.php/DIPAMAS/article/view/429

Ginting, N., Lathersia, R., Putri, R. A., & ... (2020). Kajian Teoritis: Pariwisata Berkelanjutan berdasarkan Distinctiveness. Talenta …. https://talentaconfseries.usu.ac.id/ee/article/view/870

Hakim, A., Rahmani, N. A. B., & ... (2024). Peran Pemerintah Dalam Program Pariwisata Berkelanjutan Dalam Upaya Mewujudkan Sustainabel Development Goals (SDGs) di Kawasan Danau Toba. … (Jurnal Ekonomi Dan …. https://stiealwashliyahsibolga.ac.id/jurnal/index.php/jesya/article/view/1434

Hertati, D. (2020). Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan: Analisis Ekowisata Mangrove Wonorejo Surabaya. Global and Policy Journal of International …. http://ejournal.upnjatim.ac.id/index.php/jgp/article/view/2412

Irawan, E. (2023). Strategi Manajemen Pemasaran Destinasi Pariwisata Berkelanjutan: Suatu Kajian Literatur. Jurnal Manajemen Pariwisata Dan Perhotelan. https://journal.widyakarya.ac.id/index.php/jmpp-widyakarya/article/view/182

Khairunnisa, A. (2020). Implementasi pariwisata berkelanjutan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi masyarakat perspektif Islam: Studi Di Desa Pujon Kidul, Kecamatan Pujon …. etheses.uin-malang.ac.id. http://etheses.uin-malang.ac.id/id/eprint/17742

Lio, F. X. S., & Stanis, S. (2018). Partisipasi masyarakat dalam pelestarian hutan mangrove di kelurahan oesapa barat kota kupang. Jurnal Kawistara. https://journal.ugm.ac.id/kawistara/article/view/17150

Margaretha, R. (2024). Strategi Capacity Building dalam Pengelolaan Pariwisata Berkelanjutan di Indonesia. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan …. https://jurnal.itscience.org/index.php/jebma/article/view/3588

Podungge, D., Bempah, I., & ... (2020). Partisipasi Masyarakat Dalam Pelestarian Hutan Mangrove (Studi Kasus Hutan Mangrove Desa Langge Kecamatan Anggrek Kabupaten Gorontalo Utara). AGRINESIA: Jurnal Ilmiah …. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/AGR/article/view/11811

Prasetyo, H., & Nararais, D. (2023). Urgensi Destinasi Wisata Edukasi Dalam Mendukung Pariwisata Berkelanjutan Di Indonesia. Kepariwisataan: Jurnal Ilmiah.

http://ejournal.stipram.ac.id/index.php/kepariwisataan/article/view/209

Septinar, H., Putri, Y. P., Midia, K. R., & ... (2023). Upaya Pelestarian Hutan Mangrove Melalui Pembibitan Di Desa Sungsang IV Kabupaten Banyuasin. Environmental …. https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/esjo/article/view/11920

Sutanto, H. (2017). Dilema Pembangunan Pariwisata Berkelanjutan Di Kawasan Tiga Gili Kabupaten Lombok Utara. Journal of Economics and Business. http://ekonobis.unram.ac.id/index.php/ekonobis/article/view/4

Sutiarso, M. A. (2018). Pengembangan Pariwisata Yang Berkelanjutan Melalui Ekowisata. osf.io. https://osf.io/preprints/q43ny/

Wibowo, M. S., & Belia, L. A. (2023). Partisipasi masyarakat dalam pengembangan pariwisata berkelanjutan. … Perhotelan Dan Pariwisata. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMPP/article/view/58108




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/bt.v9i1.4179

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This Journal is Indexed by: 

Batoboh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 

E-ISSN: 2599-1906 | P-ISSN: 2548-5458 | DOI: 10.26887/bt. 
Website: https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Batoboh/index
Email: batoboh@gmail.com | Support Contact Email: thegar.risky@gmail.com
Editor in Chief: Dr. Febri Yulika, S.Ag.,M.Hum | Managing Editor: Thegar Risky.S.Kom
Publisher: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat  (LPPM) ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan, Kota Padangpanjang, Sumatera Barat, Indonesia 27128 | Phone: (0752) 82077 | Fax: (0752) 82803


This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License