IMPLEMENTASI COMPUTER BASED TEST (CBT) DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
Abstract
Evaluasi pada suatu kegiatan pembelajaran sangatlah penting sebagai tolak ukur pemahaman bagi penerima materi pembelajaran. Pada jenjang pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) ataupun jenjang pendidikan lainnya sering melakukan evaluasi pembelajaran dalam jangka waktu per semester yang biasanya dilakukan minimal dua kali yaitu ujian tengah semester (UTS) dan ujian akhir semester (UAS). Pada umumnya sekolah-sekolah dalam pelaksanaan UTS dan UAS menggunakan sistem ujian berbasis kertas (paper based test). Atikel ini membahas tentang implementasi CBT pada pelaksanaan ujian di SMK. Aplikasi ini mememiliki 3 hak akses yaitu admin sebagai pengelola aplikasi yang dapat menginput data ujian, siswa dan data guru, dan guru sebagai user yang dapat menginput soal ujian mata pelajaran yang dievaluasi, serta siswa sebagai peserta pada pelaksanaan ujian. Aplikasi ini tidak dapat menampilkan hasil ujian ketika siswa telah menjawab seluruh soal, namun dapat menampilkan rekapitulasi nilai per kelas per matapelajaran yang dapat dilihat oleh guru
Full Text:
PDFReferences
. Zainal Arifin, 2012, Evaluasi Pembelajaran, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.
. Nitko & Susan, 2011, Educational Assesment of Students (Sixth Edition), Boston, M.A: Pearson Education Inc, publishing as Allyn & Bacon
. Hartono, Jogyanto, 2004, ”Pengenalan Komputer ”, Andi Offset, Yogyakarta.
. Ivan Arifard Watung, dkk (2014). “Perancangan Sistem Informasi Data Alumni Fakultas Teknik Unsrat Berbasis Web”. E-Journal Teknik Elektro dan Komputer Unsrat, ISSN 2301-8401.
. Alhamidi, 2015, mengukur kemampuan bahasa inggris siswa SMA dengan menggunakan aplikasi CBT, Jurnal TEKNOIF
DOI: http://dx.doi.org/10.26887/bt.v3i1.491
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This Journal is Indexed by:
Batoboh: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
E-ISSN: 2599-1906 | P-ISSN: 2548-5458 | DOI: 10.26887/bt.Website: https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Batoboh/index
Email: batoboh@gmail.com | Support Contact Email: thegar.risky@gmail.com
Editor in Chief: Dr. Febri Yulika, S.Ag.,M.Hum | Managing Editor: Thegar Risky.S.Kom
Publisher: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan, Kota Padangpanjang, Sumatera Barat, Indonesia 27128 | Phone: (0752) 82077 | Fax: (0752) 82803
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License