Submissions

Online Submissions

Already have a Username/Password for Offscreen?
Go to Login

Need a Username/Password?
Go to Registration

Registration and login are required to submit items online and to check the status of current submissions.

 

Author Guidelines

Author guidelines ini berisi panduan untuk penulis dalam mempersiapkan naskah yang akan dipublikasikan di Jurnal Offscreen. Mengirimkan naskah dalam format yang sesuai dan memenuhi persyaratan akan mempercepat proses peninjauan agar proses publikasi tidak terkendala. Penerbit berhak untuk menolak dan/atau mengembalikan naskah yang tidak sesuai dengan ketentuan. 

 

1.  PENDAFTARAN (SUBMISSION)

Naskah diserahkan melalui platform pengiriman naskah online, https://journal.isipadangpanjang.ac.id/index.php/OS/about/submissions#onlineSubmissions  Penulis baru akan diminta untuk mendaftar sebagai pengguna baru dengan membuat user dan sandi sendiri, sebelum melanjutkan ke tahap pengiriman artikel. Panduan akses bagi penulis baru telah tersedia di laman jurnal, penulis dipersilakan untuk mengunduhnya. Silakan hubungi kami jika Anda memerlukan bantuan mengakses sistem online. Pastikan user dan sandi disimpan dengan baik, karena akan diperlukan untuk mengakses ulang hasil review.

 

 2.  PERSIAPAN NASKAH (MANUSCRIPT PREPARATION

2.1.  Persiapan Tulisan (Preparation of Text)

 

Jurnal Offscreen mengundang kontribusi artikel akademis antara 4.000 dan 6.000 kata di kertas ukuran A-4 dan diketik dengan MS Word ukuran font 10 jenis Times New Roman. Naskah harus ditulis dalam bahasa Indonesia dan pengutipan mematuhi format American Psychological Association (APA). Penulis juga diharapkan untuk memperhatikan focus dan scope jurnal ini agar artikelnya lolos review dan layak untuk diterbitkan. Naskah yang dikirim ke Jurnal Offscreen harus asli, dan belum pernah diterbitkan di tempat lain atau saat ini atau sedang menunggu tinjauan dengan jurnal lain. Lebih detil, silakan baca Publication Ethics.

 

2.2.  Penulis dan Lembaga (Authorship and Affiliations)

Penulis menyatakan bahwa semua orang yang ditunjuk sebagai penulis memenuhi syarat untuk kepenulisan. Setiap orang yang telah berkontribusi dalam penulisan artikel perlu dituliskan sebagai penulis pendamping. Nama penulis tidak disertai gelar akademik. Di bawahnya dicantumkan nama dan alamat instansi asal dan e-mail serta nomor handphone. perlu menuliskan juga nama pembimbing dan lembaga studinya. Jika penulis lebih dari satu orang, harus ditulis semua termasuk lembaganya. Artikel yang diajukan harus sudah dilihat dan disetujui oleh penulis pendamping. Submission ke Jurnal Offscreen untuk publikasi harus sudah disetujui oleh semua penulis pendamping.

Penulis perlu menuliskan nama lembaga yang menjadi afiliasinya. Jika penulis adalah mahasiswa, maka lembaga tempat studinya yang harus dituliskan, nama pembimbing menjadi penulis pendamping. Sebaiknya alamat email yang dituliskan adalah alamat email resmi yang diperoleh dari lembaga yang menaunginya. Jika penulis lebih dari satu orang, maka tuliskan salah satu email saja sebagai korespondensi.

 

2.3.  Judul (Title)

Judul harus sesingkat mungkin tetapi cukup informatif untuk memfasilitasi kemudahan baca dan pencarian informasi secara online. Singkatan dan tanda kutip harus dihindari ketika membuat judul naskah. Panjang judul naskah tidak lebih dari 12 kata dan ditulis dengan huruf kapital.

 

2.4.  Abstrak (Abstract)

Abstrak harus antara 100–150 kata panjangnya. Abstrak harus memberikan ringkasan yang jelas, singkat dan informatif meliputi ruang lingkup dan tujuan, metode, hasil yang signifikan dan atau temuan baru serta kesimpulan utama. Abstrak harus menggambarkan isi naskah yang mudah dipahami meskipun tanpa perlu membaca naskah secara lengkap.

 

2.5.  Kata Kunci (Keywords)

Kata kunci harus antara 3 - 5 kata panjangnya. Kata kunci adalah untuk memfasilitasi pencarian artikel oleh mesin pencari dan akan digunakan untuk tujuan pengindeksan, oleh karena itu gunakan istilah spesifik yang terkait naskah, dan jangan gunakan istilah umum. 

 

2.6.  Penghargaan (Acknowledgement)

Bagian Acknowledgement memberikan peluang bagi penulis untuk menyampaikan penghargaan kepada orang-orang atau lembaga yang memberikan kontribusi dalam penelitian dan persiapan naskah. Semua kontributor yang tidak memenuhi kriteria kepenulisan harus terdaftar dalam AcknowledgementAcknowledgement juga harus mencakup sumber pendanaan, di mana lembaga pendanaan ditulis secara lengkap beserta nomor hibah. 

 

2.7.  Materi Pendukung (Supplementary Materials)

Penulis dipersilakan untuk memasukkan materi tambahan, misalnya: angka, gambar, peta, diagram, foto, dll., di dalam naskahnya. Semua materi harus dilengkapi dengan keterangan yang sesuai dan sumbernya. Setiap penulis bertanggung jawab atas supplementary materials tersebut termasuk sumber, izin, dan penggunaannya.

 

2.8.  Daftar Acuan (References and Referencing Styles)

Penulisan referensi disarankan menggunakan aplikasi seperti Zotero atau Mendeley, khususnya memakai format American Psychological Association/APA). Sistem penulisan referensi tersebut digunakan baik untuk kutipan dalam teks maupun daftar pustaka.

 

3.  PROOFS AND PUBLICATION

Sebelum publikasi akhir, cetakan percobaan (proof) akan dikirim ke penulis terkait melalui email dalam format PDF. Penulis harus memeriksa ulang meliputi nama, afiliasi, email, teks, dan gambar ilustrasi. Untuk menghindari keterlambatan dalam publikasi, bukti harus segera diperiksa dan dikembalikan ke redaksi, dilengkapi dengan formulir pendaftaran dan surat penyataan orisinalitas (bermaterai 6000). Jika naskah sudah terbit online, akan diinformasikan ke penulis via email, dan penulis dapat mengakses artikelnya dengan mengunduh langsung dari Jurnal Offscreen.

Journal Template can be downloaded here

Author Fee


Author whose paper is accepted for publication in Offscreen Journal is free of charge.

 

 

Copyright Notice

Copyright of Offscreen Journal

The copyright to this article is transferred to Indonesian Institute of the Arts Padangpanjang  if and when the article is accepted for publication. The undersigned hereby transfers any and all rights in and to the paper including without limitation all copyrights to Indonesian Institute of the Arts Padangpanjang . The undersigned hereby represents and warrants that the paper is original and that he/she is the author of the paper, except for material that is clearly identified as to its original source, with permission notices from the copyright owners where required. The undersigned represents that he/she has the power and authority to make and execute this assignment.

We declare that  this paper has not been published in the same form elsewhere.

Furthermore, I/We hereby transfer the unlimited rights of publication of the above mentioned paper in whole to Institut Seni Indonesia Padang Panjang. The copyright transfer covers the right to reproduce and distribute the article, including reprints, translations, photographic reproductions, microform, electronic form (offline, online) or any other reproductions of similar nature.

The corresponding author signs for and accepts responsibility for releasing this material on behalf of any and all co-authors. This agreement is to be signed by at least one of the authors who have obtained the assent of the co-author(s) where applicable. After submission of this agreement signed by the corresponding author, changes of authorship or in the order of the authors listed will not be accepted.

Retained Rights/Terms and Conditions

Although authors are permitted to re-use all or portions of the Work in other works, this does not include granting third-party requests for reprinting, republishing, or other types of re-use.

 

 

Privacy Statement

The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.