Analisis Pertunjukan Ampon Yan “Taron” Teater Kosong Banda Aceh

Dwi Setiawan, Lara Puspita, Opyanda Riska, Anggun Ramadhani, Windi Dwi Saputri

Abstract


Teater kosong adalah komunitas teater banda aceh yang menekuni teater,sastra, dan musik. Teater kosong didirikan tahun 1993 salah satu produksinya adalah Ampon Yan dengan naskah "taron" Ampon Yan adalah satu bentuk teater komedi modren khas aceh  yang mengawinkan kaedah teater rakyat dengan kaedah teater barat. Komedi Ampon Yan (KAY) digagas oleh teuku yanuarsyah dan menjadi salah satu produksi teater kosong banda aceh.Penciptaan naskah dan karya teater ini merupakan cerita lakon yang memberikan informasi sosial politik serta pendidikan yg menghibur. Naskah taron juga membahas tentang Kondisi ekonomi negara yg sedang terpuruk akibat pandemi covid 19 dan perilaku  korupsi para pejabatnya, ingin dimanfaatkan oleh negara asing untuk menjalankan politik ekonomi rentenirnya  sebagai alat jebakan (taron) melalui peminjaman Anggaran besar yg berkedok kerjasama investasi eksploritasi  tambang dan proyek inprastruktur. Metode dalam mencipatakan karya ini menggunakan cerita yang mayoritas masyarakat merasakan dan mengalaminya, menciptakan dialog dan adegan yang mudah dipahami dan interaksi dengan penonton menjadi hal penting dalam karya ini. Sutradara, pemusik, aktor dan tim pendukung melakukan diskusi dan pencarian yang kemudian dipadukan sehingga menghasilakan karya yang sesuai dengan tempat mereka menampilkan naskah "taron"


Keywords


Teater Kosong; Ampon Yan; Komedi Ampon Yan; Taron; Sosial Politik

Full Text:

PDF

References


Aini, Q. (2010). Pesan Moral Tentang Berbuat Baik Pada Sesama ( Analisis Isi Skenario Sinetron Religi Komedi Satire Mengintip Surga Di.

Awalludin, Sanjaya, M. D., & Sevriyani, N. (2020). Kemampuan dan Kesulitan Siswa Kelas VIII Mengidentifikasi Unsur Intrinsik Teks Drama. Jurnal Bindo Sastra, 4(1), 38–47.

Chare, N., & Watkins, L. (2015). Screen Signs: Cultures of Gesture in Cinema. Journal for Cultural Research, 1, 19.

Dharma, A. (2010). Semiotika dalam arsitektur. Universitas Gunadharma. Jakarta.

Dra Yudiaryani, M. A. (2016). UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta. Konvensi Pertunjukan Teater : Diantara Gagasan-Panggung-Penonton, November, 1–109.

Dwiyanto, D. (2002). Metode Kualitatif: Penerapannya dalam Penelitian. Diakses Dari: Https://Www. Academia. Edu/Download …, 0, 1–7.

Fitri, A., Supadmi, T., & Hartati, T. (2021). Penyutradaraan pertunjukan teater kolaborasi “ suatu ketika di bandar lamu ri.” VI, 131–139.

Handayani, L., Saaduddin, S., Tofan, G., Jambi Luar Kota, K., Muaro Jambi, K., & Jambi, P. (2022). Struktur Dramatik Plot Sirkular Pelukis dan Wanita Karya Adhyra Irianto. Cerano Seni, 1(2), 52–59. https://mail.online-journal.unja.ac.id/gurindam/article/view/21887

Kendon, A. (2004). Gesture: Visible action as utterance. Cambridge University Press.

McNeill, D. (2016). Why we gesture: The surprising role of hand movements in communication. Cambridge University Press.

Oktavianita, S., & Wahidin, W. (2022). Gestur Siswa Slow Learner dalam Belajar Matematika Menggunakan Aplikasi Wordwall di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4802–4811.

Resi, B. B. F. (2021). Teknik Pengumpulan Data. Metodologi Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif, 347.

Sahid, N. (2016). Semiotika untuk teater, tari, wayang purwa dan film (p. 125). Gigih Pustaka Mandiri.

Soeryana, D. (2020). Dramaturgi Komedi Ampon Yan Naskah “Awak Tam Ong” Kelompok Teater Kosong.

Soleh, I., Gasani, M. El, Biruni, M. Al, & Purwanti, T. (2021). Metode Penulisan Naskah Kolektif: Di Balik Pertunjukan Teater “Tanah Ode Kampung Kami.” Umbara, 6(2), 94. https://doi.org/10.24198/umbara.v6i2.33674

Yanuar, F., Jakarta, U. S., & Selatan, J. (2020). Analisis komunikasi gestur tubuh waria. XXVI(3), 312–320.

Zamzami, A. (2021). Satire Dan Sarkasme Dalam Media Baru: Analisis Wacana Kritik Sosial Pada Akun Youtube Majelis Lucu Indonesia Pada Tahun 2020-2021. Universitas Mercu Buana Yogyakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/bcdk.v6i1.3728

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Bercadik: Jurnal Pengkajian dan Penciptaan Seni 

E-ISSN: 2807-3622, P-ISSN: 2355-5149 | DOI: 10.26887/bcdk.
Website: http://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/Bercadik/index
Email: bercadik@isi-padangpanjang.ac.id | jurnal.isipp@gmail.com
Editor in Chief: Prof. Dr. Andar Indra Sastra, M.Hum 
Publisher: LPPM ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan Padangpanjang 27128
Phone: (0752) 82077, Fax: (0752) 82803

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.