PERJALANAN KREATIF KELOMPOK KANTOR TEATER JAKARTA “SEBUAH KELAHIRAN YANG SAKIT”

Wanda Rahmad Putra

Abstract


ABSTRAK

 

Tulisan ini adalah studi pendahuluan atas fenomena Kantor Teater Jakarta (KTJ), sebuah kelompok teater yang menolak keberadaan sutradara dalam setiap proses kreatifnya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif untuk merekam perjalanan kreatif KTJ dalam perspektif teori habitus Pierre Bourdieu. Studi ini menggambarkan awal perjalanan kreatif KTJ yang penuh dengan 'pengalaman rasa sakit', sering mengalami keterbatasan ruang dan penolakan dari masyarakat, dan juga sering menghadapi para petugas keamanan yang kerap mengebiri kreativitas mereka. Keterbatasan ruang, keglamoran dan eksklusivitas gedung dan pertunjukan teater di Indonesia membuat mereka merumuskan konsep 'teater portabel'. KTJ menghadapi eksklusivitas keglamoran itu dengan 'melemparkan tubuh aktor keluar dari panggung' dan membuat panggung teater mereka sendiri di jalanan. Melalui cara ini KTJ dapat pentas di mana pun mereka ingin.

Kata Kunci : Kantor Teater Jakarta, menolak sutradara, glamoritas, eksklusifisme, teater jalanan, habitus

 

This paper is a preliminary study of the phenomenon of the Kantor Teater Jakarta (KTJ), a theatre group that rejects the existence of a director in every creative process. This study uses qualitative research methods to record KTJ's creative journey in the perspective of Pierre Bourdieu's habitus theory. This study describes the beginning of KTJ's creative journey that is full of 'painexperiences', often experiences limited space and opposition from the community, and also often confronts ecurity officers who often castrate their creativity. Space limitations, glamorous, and exclusivity of theatre and performances in Indonesia made them formulate the concept of 'portabletheatre'. KTJ faces this glamorous exclusivity by 'throwing the actors bodies out of the stage' and making their own theatre on the streets. In this way KTJ can perform wherever they want.

Keywords: Kantor Teater Jakarta, theatre group, rejecting directors, street theatre, habitus.

Keywords


Kata Kunci : Kantor Teater Jakarta, menolak sutradara, glamoritas, eksklusifisme, teater jalanan, habitus Keywords: Kantor Teater Jakarta, theatre group, rejecting directors, street theatre, habitus.

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Bourdieu, Pierre. 2016. Arena Produksi Kultural (terj. Yudi Santosa). Bantul: Kreasi Wacana

Bourdieu, Pierre. 1977. Outline Of Theori Of A Practice(trans. Richard Nice). Cambridge: Cambridge University Press.

Jenkins, Richard. 2016. Membaca Pikiran Pierre Bourdieu (terj. Nurhadi).Bantul: Kreasi Wacana

Dahana, Radhar Panca. 2000. Homo Theatricus. Magelang:

IndonesiaTera

Malna, Afrizal. 2019. Teater Kedua: Antologi Tubuh dan Kata. Yogyakarta:

Kalabuku.

Yusuf, Muri. 2017. Metode Penelitian : Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan.

Jakarta : Kencana

Webtografi:

Badrin, Ayub dalam Pontas.ID (2018, 25 Oktober), Tampil Beda KTJ Menjaja Kata dan Gerak. Dikutip 18 Desember 2019 dari Pontas. ID:

https://pontas.id/2018/10/25/tampil-beda-kantor-teater-menjaja-kata-dan-gerak

Sukatanya, Yudhistira (2018, Tamamaung). Risalah Belajar Tertawa. Dikutip 18 Desember 2019 dari steemit.com:

https://steemit.com/art/@damarmanakku/risalah-belajar-tertawa

Indramayutrust.com (2017, 08 September), Seret Peti Mati Jakarta-Surabaya, Dua Seniman ini Sampai di Indramayu. DIkutip 27 Desember 2019 dari Cistrus.ID

http://www.citrust.id/seret-peti-mati-jakarta-surabaya-dua-seniman-ini-sampai-di-idramayu.html

Daftar Informan:

-Roy Julian, Aktor KTJ, Alamat Komplek Griya Nusa Tiga Blok A/24. Medan, Sumatera Utara

-Slamet Riyadi, Aktor KTJ, JL. Menteng Wadas Timur RT 01/09 No. 27B, Jakarta Selatan.




DOI: http://dx.doi.org/10.26887/mapj.v2i2.965

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.26887/mapj.v2i2.965.g507

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


MAPJ Indexed By:


Melayu Arts and Performance Journal

E-ISSN: 2656-3509| P-ISSN:2656-0232 | DOI: 10.26887/mapj 
Website: http://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/MAPJ/index
Email: editor.mapj@gmail.com  | redaksimapj@isi-padangpanjang.ac.id
Editor in Chief: Dr. Dede Pramayoza | Managing Editor: Saaduddin, M.Sn
Publisher: Program Pasca Sarjana ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan Padangpanjang 27128
Phone: (0752) 82077, Fax: (0752) 82803

Creative Commons License

Melayu Arts and Performance Journal (MAPJ) is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License