MEDIUM LOKAL DALAM KARYA SENI RUPA SEBAGAI UPAYA MEWUJUDKAN CIRI KHAS INDONESIA

Muksin Muksin

Abstract


Local material is one of potential alternatives to elevate the uniqueness of Indonesian art in the world. This study aims at identifying typical characteristic of Indonesian artwork based on the form of artwork. It was conducted by mapping some Indonesian artists from Yogyakarta, Bandung, and Bali who have worked with local indigenous materials as an alternative to his work, and are known internationally. The results were classified in two groups based on the use of the local material to create fine arts or crafts. Local indigenous materials used are fiber, wood, rattan, bamboo, stones, ceramics, metals and mixtures of some material. The study revealed that selection of the material was based on the closeness of artists to the material chosen that in accordance with the “grip” or “behavior” of the culture of the society in certain region. In addition, the selection of local indigenous materials is also motivated by the existence of communication relations between artists in developing the same discourse and intentions to explore Indonesia identity.

  

ABSTRAK

 

Materi lokal merupakan salah satu alternatif potensial untuk mengangkat keunikan seni rupa Indonesia di dunia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi ciri khas karya seni Indonesia berdasarkan bentuk karya seni tersebut. Hal tersebut dilakukan dengan memetakan beberapa seniman Indonesia dari Yogyakarta, Bandung, dan Bali yang telah menggarap material lokal sebagai alternatif karyanya, dan dikenal secara internasional. Hasilnya diklasifikasikan dalam dua kelompok berdasarkan penggunaan bahan lokal untuk membuat seni rupa atau kerajinan. Bahan asli daerah yang digunakan adalah serat, kayu, rotan, bambu, batu, keramik, logam dan campuran dari beberapa bahan. Studi tersebut mengungkapkan bahwa pemilihan materi didasarkan pada kedekatan seniman dengan materi yang dipilih sesuai dengan “pakem” atau “perilaku” budaya masyarakat di daerah tertentu. Selain itu, pemilihan material asli daerah juga dilatarbelakangi oleh adanya hubungan komunikasi antar seniman dalam mengembangkan wacana dan niat yang sama untuk mengeksplorasi jati diri Indonesia.


Keywords


local, medium; art work; fine art; characteristic

Full Text:

PDF

References


Book Series on Sunaryo, Semedi Ing Jenar. 2007. Panggung Tafsir Kearifan Sejarah; Batu melangkah Waktu, inskripsi puisi; Sunaryo Jagat tanpa Sekat, penerbit Kepustakaan Popule Gramedia, Jakarta.

Cemeti. 2002. Asfek-asfek Seni Visual Indonesia: Identitasdan Budaya Massa, Yayasan Seni Cemeti, Yogyakarta.

Falkiner, Gabrielle. 1999. PAPER an inspirational portofolio, Artisans, Watson-Guptill Publications New York.

Feldman, Edmund Burke. 1967. Art as Image and Idea. Englewood Cliffs, New Jersey, Parentice – Hall, Inc.

Katalog Pameran Exploring Vacuum. 2003. 15 Years Cemeti art House, Cemeti Art Foundation.

Katalog CP Open Bienale. 2003. “interpellation”, Galeri Nasional, Jakarta.

Katalog Pameran Kria Kontemporer Indonesia 2001. ”Medium sebagai Identitas” Direktorat Jenderal Nilai Budaya, Seni dan Film, Departemen Kebudayaan Pariwisata bagian proyek Wisma Seni Nasional, Galeri Nasional Indonesia, Jakarta.

Irianto, Asmujo Jono. 2011. “1001 Doors / Interpretion of Tradition”, Jakarta Contemporary dan PT Lawangwangi Indonesia, ISBN 978-602-96735-4-8.

Mayer, Ralph. 1957.“The Artist Hand Book of Materials and Technique”, new York, Vail.

Supangkat, Jim. 1999. Instalasi Media Dalam Media, Direktorat Jendral Kebudayaan Galeri Nasional Indonesia bagian Wisma seni Indonesia, Jakarta.

Tim Perumus FSRD. 2010. Keilmuan Seni Rupa, Seni Rupa dan Desain, FSRD ITB, PT. Gagas Kreasi VisuaL Mandiri, Bandung.




DOI: http://dx.doi.org/10.53666/artchive.v1i1.1559

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 ARTCHIVE: Indonesia Journal of Visual Art and Design

This Journal is Indexed by: 

Artchive: Indonesia Journal of Visual Art and Design 

E-ISSN: 2723-536X | DOI:10.53666  
Website: https://journal.isi-padangpanjang.ac.id/index.php/artchive/index
Email: artchive@isi-padangpanjang.ac.id | Support Contact Email: artchive.fsrd@gmail.com
Managing Editor : Eva Yanti, S.Ds., M.Si | Administrator: Thegar Risky.S.Kom
Publisher: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat  (LPPM) ISI Padangpanjang
Jalan Bahder Johan, Kota Padangpanjang, Sumatera Barat, Indonesia 27128 | Phone: (0752) 82077 | Fax: (0752) 82803

 

 

Journal © 2018 by Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Seni Indonesia Padangpanjang is licensed under CC BY-NC 4.0